Kapolri Listyo Pimpin Apel Operasi Ketupat 2022, Ini Pesannya!

Kapolri Listyo Pimpin Apel Operasi Ketupat 2022, Ini Pesannya! - GenPI.co
Kapolri Listyo Pimpin Apel Operasi Ketupat 2022, Ini Pesannya! - Foto: Ferry/GenPI.co

"Terdiri atas 87.880 personel Polri, 56.512 personil dari instansi terkait, seperti TNI, BNPB, BMKG, Pertamina, Jasa Raharja, Jasa Marga, Satuan Polisi Pamong Praja (satpol pp), Dinas Perhubungan, Dinas Kesehatan Pramuka, dan mitra Kamtibmas lainnya," ungkapnya di lokasi.

Lebih lanjut, Listyo Sigit menambahkan semua personel tersebut akan mengisi sekitar 2.702 posko, yang terdiri atas 1.710 pos pengamanan, 734 pos pelayanan, dan 258 pos terpadu.

"Mereka akan melaksanakan pengamanan di pusat-pusat keramaian dan perbelanjaan, seperti stasiun, terminal, bandara, pelabuhan dan tempat wisata," tuturnya.

BACA JUGA:  Jasa Raharja Harap Mudik Gratis Bisa Menyerap Banyak Pemudik

Personel gabungan juga akan bertugas di sepanjang jalur mudik yang dilengkapi dengan berbagai macam fasilitas, seperti rest area hingga tempat vaksinasi. (*)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya