Fan PUBG Mobile Indonesia Ramaikan Babak Final PMPL ID SPRING

Fan PUBG Mobile Indonesia Ramaikan Babak Final PMPL ID SPRING - GenPI.co
Sebanyak 16 tim bertanding di babak grand final PMPL ID SPRING. (dok spiring)

Tim dengan performa terbaik di Babak Liga Nasional akan memulai Babak Grand Final dari papan atas Klasemen.

Adalah NFT ESPORTS, Ion Esports, Alter Ego Limax, RRQ Ryu, EVOS REBORN, Zone Esports, Bigetron Red Aliens dan BONAFIDE ESPORTS.

Besar kemungkinan Juara Musim ini adalah satu dari antara Tim tersebut.

BACA JUGA:  Berikut Game Mobile yang Akan Rilis di Tahun 2022

Di luar grup Tim jaminan Juara, ada 2 tim yang patut diperhitungkan untuk merebut tahta Juara di Musim ini. Mereka adalah ONIC ESPORTS dan GPX.

Mengawali turnamen ini dengan lolos dari fase kualifikasi bersama EVOS REBORN, mereka mampu lolos hingga ke Babak Grand Final.

BACA JUGA:  Kabar Gembira, Sistem Gaji Diubah, PNS Dapat Rezeki Nomplok

GPX sendiri menunjukkan performa terbaiknya di Babak Liga Nasional. Sempat melempem di Minggu pertama, mereka bisa tancap gas Minggu Kedua dan Ketiga.

ONIC ESPORTS pun bermain tidak buruk, walau juga tidak terlalu gemilang selama Liga Nasional.

BACA JUGA:  Waduh, Luna Maya Keceplosan Soal Ariel NOAH

Selain kembalinya persaingan rivalitas klasik yang tersaji antara antara EVOS REBORN dan Bigetron RA.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya