Helat KKJ dan PKJB, Bank Indonesia Jabar Dorong Budaya Minum Teh

Helat KKJ dan PKJB, Bank Indonesia Jabar Dorong Budaya Minum Teh - GenPI.co
Bank Indonesia Jawa Barat kembali menghelat Karya Kreatif Jawa Barat (KKJ) dan Pekan Kerajinan Jawa Barat (PKJB) 2022. Foto: dok. humas

"Di Jabar banyak perkebunannya. Bisa bersaing, dan pastinya pendapatan ekonomi bisa bertambah," tuturnya.

Herawanto menambahkan, produksi teh nasional didominasi oleh hasil teh dari Jawa Barat.

"Sebesar 70 persen produksi teh berasal dari Jabar, dan itu dari perkebunan rakyat. Makanya, kita mulai lagi budaya minum teh atau 'ngeteh' di momen KKJ dan PKJB sekarang," ujarnya.

BACA JUGA:  Bank Indonesia: Ekonomi Jabar Diproyeksikan Tumbuh 5,8 Persen

Acara KKJ dan PKJB 2022 akan dilaksanakan selama 3 hari pada tanggal 14 - 16 Mei 2022 di Trans Convention Center, Bandung. (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya