Di Gunung Pancar, Ratusan Pelajar ini Dididik Jadi Patriot

Di Gunung Pancar, Ratusan Pelajar ini Dididik Jadi Patriot - GenPI.co
Para oelahar yang mengikuti kemh kebangsaan di Gunung Pancar, Bogor. (Foto: heibogor)

GenPI.co - Kawasan Gunung Pancar, Bogor, tampak ramai pada Sabtu (24/8). Destinasi wisata hutan pinus itu menjadi lokasi berkemah 210 pelajar SMA di Bogor, sebagai rangkaian dari Festival Merah Putih (FMP) 2019.

Mereka akan telah berada di lokasi itu sejak Jumat (23/8) malam. Sementara kegiatan itu sendiri akan berakhir pada hari Minggu (25/8) besok. 

Komandan Korem 061/Suryakancana Kolonel Inf Novi Helmy Prasetya mengatakan, kegiatan itu dilaksanakan untuk memupuk kecintaan para pelajar akan tanah air. Selama berada di GUnung Pancar itu, para pelajar diberikan beberapa materi terkait kebangsaan.

Baca juga:

Ibu Kota akan Pindah ke Kalimantan, Yuk Cicipi Kuliner Lezat Ini!

Gajah Mengamuk di Aceh, Puluhan Orang Mengungsi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya