KomuToku, Komunitas Tokusatsu dengan Ribuan Anggota, Wow!

KomuToku, Komunitas Tokusatsu dengan Ribuan Anggota, Wow! - GenPI.co
Ada sebuah komunitas unik bernama KomuToku yang menjadi tempat berkumpulnya pada pencinta dunia Tokusatsu.(Foto: dokumen pribadi fot GenPI.co)

“Sejak awal terbentuk, kegiatan rutin yang dilakukan ialah gathering antarmember minimal dua kali dalam satu bulan,” ucap Ferdi.

Jumlah peserta yang turut serta dalam gathering-gathering tersebut beragam antara 30 sampai 50 orang.

“Seiring berjalannya waktu, kegiatan gathering mulai berkurang karena alasan kesibukan satu sama lain,” ungkapnya.

BACA JUGA:  Komunitas Excel Indonesia Berikan Edukasi ke Masyarakat

Meskipun demikian, Ferdi mengatakan anggota KomuToku tetap bisa bertemu dan berkumpul kapanpun ada event yang berhubungan dengan dunia pop culture.

Untuk bisa bergabung ke KomuToku, ada beberapa syarat yang harus dilakukan calon anggota.

BACA JUGA:  Komunitas Emak-emak ini Suka Olahraga Lari, Keren

“Syarat paling standar ialah calon member memang fans tokusatsu atau ingin mempelajari tentang tokusatsu,” jelasnya.

Cara bergabungnya, bisa melalui grup KomuToku di Facebook.

BACA JUGA:  Komunitas Polusi Svara Gigs Siap Gelar Konser Musik

“Grup KomuToku itu diawasi tiga admin yang akan menyortir calon member yang ingin bergabung,” ujarnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya