IMFW 2022 Digelar, Sandiaga Yakin Modest Fashion Dongkrak Ekonomi Indonesia

IMFW 2022 Digelar, Sandiaga Yakin Modest Fashion Dongkrak Ekonomi Indonesia - GenPI.co
Menparekraf Sandiaga Uno membuka pekan mode Indonesia Modest Fashion Week (IMFW) 2022 digelar di Cendrawasih Hall JCC, Jakarta Selatan, Kamis, (27/10). Foto: Hafid Arsyid/GenPI.co

Beberapa desainer yang terlibat dalam IMFW yakni Jeny Tjahyawati x Dekranasda Batu Bara, Lia Afif, Gita Orlin, Dian Pelangi, Lia Soraya, Darabirra, Sally AB, Wina Sadikin, Debby Tan, Tuty Adib, Bella Hasura, Lady's Temun Klasik by Lina Dedy, dan Dwi Kartika Lestari.(*)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya