Libatkan Banyak Peserta, Manufacturing Indonesia 2023 Hadir di JIExpo

Libatkan Banyak Peserta, Manufacturing Indonesia 2023 Hadir di JIExpo - GenPI.co
Manufacturing Indonesia 2023 bakal melibatkan banyak peserta pameran saat hadir di JIExpo Kemayoran Jakarta. (Foto: Dok Pamerindo)

"Melalui tema, ‘Towards Society 5.0’, kami turut mendukung berbagai upaya percepatan pengembangan berkelanjutan dan transformasi paradigma menuju Society 5.0 sektor manufaktur dan Industri 4.0. Sehingga, bukan hanya sisi dari teknologi saja, namun juga peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia industri manufaktur Indonesia,” ungkapnya.

Seperti diketahui, saat ini pemerintah tengah fokus mempercepat transformasi digital di industri manufaktur.

Sebagai satu dari tujuh sektor prioritas pengembangan dan penggerak utama perekonomian, sektor ini telah berkontribusi terhadap PDB sebesar 70 persen, ekspor industri sebesar 65 persen, dan 60 persen pada tenaga kerja industri di Indonesia.

BACA JUGA:  Terapkan Industri Hijau, Pamerindo Adakan Pameran PRI di JIExpo

Percepatan transformasi digital dalam penerapan Industri 4.0 dapat semakin memperkuat industri manufaktur dalam menopang perekonomian Indonesia, dan salah satu upaya dukungan untuk mewujudkan Indonesia sebagai Top 10 ekonomi dunia.(*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya