Gempa di Tuban, PLN Pastikan Jaringan Listrik Aman dan Tidak Terdampak

Gempa di Tuban, PLN Pastikan Jaringan Listrik Aman dan Tidak Terdampak - GenPI.co
Peta gempa berkekuatan 6,5 magnitudo di 130 km timur laut Tuban, Jawa Timur, Jumat (22/3). (Foto: ANTARA/HO-BMKG)

Kepala BMKG Tuban Zem Irianto Padama mengatakan ada sebanyak 3 kali gempa yang dirasakan masyarakat dan mengakibatkan rusaknya rumah.

Pertama, gempa utama berkekuatan magnitudo 6 dan gempa susulan ke-6 yang berkekuatan magnitudo 5.3.

Setelah itu gempa susulan yang ke-22 dengan magnitudo 6.5.

BACA JUGA:  Tetap Waspada! Ada 78 Kali Gempa Susulan di Tuban

"Sampai saat ini masih ada gempa susulan dan tercatat 78 kali gempa susulan sampai jam 19.42 WIB," kata dia.(ant)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya