Banjir di Demak Masing Genangi 2 Desa, Ini Titiknya

Banjir di Demak Masing Genangi 2 Desa, Ini Titiknya - GenPI.co
Mesin pompa penyedot banjir yang disiapkan di halaman BPBD Kabupaten Demak, Jawa Tengah. (Foto: ANTARA/Akhmad Nazaruddin Lathif)

Di sisi lain, pihaknya mengirimkan bantuan logistik kepada masing-masing warga terdampak.

Sebagai informasi, banjir di Demak yang terjadi sejak 13 Maret 2024, berdampak hingga di 126 desa di 13 kecamatan.

Banjir di Demak ini menyebabkan sebanyak 24.990 orang mengungsi dan lebih dari 103.501 jiwa yang terdampak.

BACA JUGA:  Astaga! 100 Km Jalan di Jateng Rusak Akibat Banjir

Di samping itu, banjir ini terjadi di antaranya karena jebolnya tanggul sungai besar.

Ini mulai dari Sungai Wulan, Sungai Lusi, Sungai Dombo, Sungai Dukuh, dan Sungai Jeratun.(ant)

BACA JUGA:  Banjir dan Longsor di Bandung, 9 Orang Dilaporkan Hilang

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya