5 Risiko pada Ibu dan Bayi Jika Hamil di Usia Kelewat Muda 

5 Risiko pada Ibu dan Bayi Jika Hamil di Usia Kelewat Muda  - GenPI.co
ilustrasi (foto: pixabay)

GenPI.co - Usia ideal untuk menikah di atas 20 tahun, yaitu di saat organ reproduksi perempuan sudah siap mengandung dan melahirkan.

Sementara, berbagai risiko yang terjadi tidak diinginkan bisa terjadi apabila pernikahan dilakukan saat usia  belum menginjak 20 tahun. Termasuk risiko bagi kesehatan bayi yang dilahirkan.

Berikut ini risiko kehamilan pada usia di bawah 20 tahun, seperti  dikemukakan Durek Eduka5eks belum lama ini:

Bayi Prematur

Disebabkan alat reproduksi yang belum sempurna, dan kurangnya gizi saat kehamilan.

BACA JUGA: 4 Skin Care yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Apa saja?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya