Mengenang 15 Tahun Tsunami Aceh Terbesar Sepanjang Abad 21 

Mengenang 15 Tahun Tsunami Aceh Terbesar Sepanjang Abad 21  - GenPI.co
Mengenang 15 tahun tsunami Aceh. Foto: Antara

GenPI.co - Tsunami Aceh 26 Desember 2004 lalu, cukup menjadi pengalaman dan guru paling berharga bagi mitigasi kebencanaan di Tanah Air. Dalam sejarah bencana alam terbesar sepanjang abad 21 ini.

National Geographic mencatat tinggi tsunami saat menerjang Aceh setinggi 30 meter yang mengakibatkan gempa  9,1 yang terjadi di lepas pantai barat Sumatera Utara.

BACA JUGA: Tsunami Aceh 2004 Pasti Akan Berulang, Ini Bukti Valid BNPB...

Gempa besar memicu tsunami besar di Samudra Hindia dan diperkirakan 167.000 orang meninggal di perairan yang bergelombang. Lebih dari 500.000 orang kehilangan tempat tinggal dan 800 km garis pantai hancur di seluruh negara pulau itu.

Gempa yang terjadi sekitar 10 menit menghasilkan kekuatan rambat gelombang tsunami hingg 800 kilometer per jam di samudera dalam dan bebas. Bencana besar itu tak hanya meluluhlantakan wilayah Aceh.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya