Banjir Kepung Jakarta di Awal 2020, Berikut Sejumlah Faktanya!

Banjir Kepung Jakarta di Awal 2020, Berikut Sejumlah Faktanya! - GenPI.co
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono saat meninjau lokasi banjir di Jakarta (foto: Kementerian PUPR)

Kategori Hujan Sangat Lebat

Peristiwa banjir pada berbagai lokasi di Jakarta akibat curah hujan yang tinggi dan merata.

Lokasi Pos Curah Hujan di Halim tercatat 370 mm dengan perkiraan debit Sungai Ciliwung sebesar 500 m3/detik. Lokasi Pos Curah Hujan di Cakung tercatat 300 mm dengan perkiraan debit Sungai Sunter sebesar 100 m3/detik.

Berdasarkan pengamatan BMKG, intensitas hujan yang terjadi pada 31 Desember 2019 termasuk kategori hujan sangat lebat.

Adapun kriteria intensitas curah  hujan menurut BMKG untuk hujan ringan dengan curah hujan 5 – 20 mm/hari. Hujan sedang (curah hujan 20 – 50 mm/hari).

Hujan lebat (curah hujan 50 – 100 mm/hari). HUjan sangat lebat (curah hujan di atas 100 mm/hari).

BACA JUGA: Jakarta Banjir, Pernyataan Anies Baswedan Jantan Banget

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya