Alhamdulillah, Ini Dia Kabar Baik Buat Guru Honorer K2

Alhamdulillah, Ini Dia Kabar Baik Buat Guru Honorer K2 - GenPI.co

GenPI.co - Guru honorer K2 di Kabupaten Pati saat ini bisa bernapas lega. 

Karena guru Honorer K2 ini dipastikan bisa mengikuti PPG (pendidikan profesi guru) dalam pra-jabatan.

BACA JUGA: Strategi Menhan Prabowo Sangat Cool, Ternyata Ini Situasi Natuna

"Alhamdulillah, kami mendapatkan informasi dari Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Pati kalau kami bisa ikut PPG dalam pra-jabatan," ungkap Koordinator Honorer K2 Kabupaten Pati Sunandar kepada JPNN.com, Kamis (9/1).

Status honorer K2 memang terkendala tidak bisa ikut PPG, karena SK yang dikantongi bukan dari kepala daerah atau Kadisdik. 

BACA JUGA: China Bikin Repot di Laut Natuna, Presiden Jokowi Bicara Tegas...

Karena itu, honorer K2 tidak bisa menikmati tunjangan profesi guru (TPG). 

Berbeda dengan guru honorer di sekolah swasta, mereka bisa menikmati TPG karena hanya butuh SK kepala yayasan.


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Alhamdulillah, Guru Honorer K2 Bisa Ikut PPG

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya