Inilah Daftar Oleh-Oleh Khas Belitung yang Wajib Kamu Beli

Inilah Daftar Oleh-Oleh Khas Belitung yang Wajib Kamu Beli - GenPI.co
Toko Klapa pusat oleh-oleh khas Belitung. di Jalan Air Saga, Tanjung Pandan-Belitung

4. Terasi

Belitung adalah salah satu penghasil terasi. Yang paling khas adlah terasi toboali No.1 yang dibuat dengan udang rebon segar, tanpa bahan pengawet dan rasa aroma yang sangat kuat. Disini, berbagai ukuran terasi tobolali dijual mulai dengan harga Rp 13.000 untuk terasi kecil,dan Rp 24.000 ukuran besar.

5. Souvenir 

Souvenir ialah oleh-oleh yang paling di cari dimanapun, karena sifat nya abadi. Disini, souvenir dibandrol dengan harga paling murah Rp 9ribuan hingga ratusan ribu. Souvenir yang dijual di Klapa antara lain, gantungan, tas, kain,sandal,baju,dan pajangan.

Itu dia buah tangan yang wajib kamu beli di toko Klapa saat sedang berlibur ke Belitung. Bagi yang mau membeli berbelanja disini, toko Klapa buka mulai pukul 10.00-21.00 WIB. Dengan harga mulai dari Rp 9ribuan sampai ratusan ribu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya