Nadiem Makarim Mahir Bahasa Mandarin

Nadiem Makarim Mahir Bahasa Mandarin - GenPI.co
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim saat menghadiri Perayaan Imlek. Foto: Antara

GenPI.co - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim mahir menggunakan bahasa Mandarin. 

Ia menceritakan pengalaman belajar bahasa mandarin semasa kuliah pada acara perayaan Imlek 2571/2020 di kompleks Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta, Kamis (6/1).

BACA JUGA: Wow, Seluruh Direksi Transjakarta Botak Berjemaah

"Saya masih ingat waktu saya masih kuliah. Sekarang sih sudah lupa. Tapi di dua tahun terakhir saya kuliah ambil (kelas) mandarin intensif dua tahun," kata Nadiem.

Nadiem, yang disambut pertunjukan barongsai saat tiba di Plaza Insan Berprestasi di kompleks Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

"Sampai bisa, lumayan lancar, tapi sampai sekarang sedih sekali karena hampir tidak digunakan, tidak ada latihannya," kata lulusan Harvard University tersebut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget - JPNN.com

5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget

Ada beberapa manfaat kunyit yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya membantu membersihkan dan menyembuhkan luka.