Nostalgia, 4 Deretan Sinetron 90-an yang Bersahabat Makhluk Lain

Nostalgia, 4 Deretan Sinetron 90-an yang Bersahabat Makhluk Lain - GenPI.co
Sinetron Putri Duyung yang tayang era 90an( Foto : wowkeren )

GenPI.co - Sinetron pada tahun 90-an memang tidak jarang membuat rindu walaupun dalam alur ceritanya terlalu berunsur drama. 

Namun, bila diingat kembali, tidak jarang membuat diantara kamu kembali bernostalgia. 

Tidak melulu mengenai kisah percintaan seperti zaman sekarang, rupanya banyak sinetron zaman dahulu yang dibungkus dengan pentingnya sosok sahabat yang menemani.

Berikut adalah 4 deretan sinetron tahun 90-an yang bikin rindu, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber :

1. Putri Duyung

Putri Duyung merupakan sinetron yang diproduksi Soraya Intercine Films, Genta Buana Paramita, MD Entertainment & Lunar Jaya Films pada 1999 lalu. 

Dengan jumlah tayang 571 episode sinetron ini bercerita tentang seekor putri duyung (Ayu Azhari) yang dapat berubah menjadi manusia, terdampar di pinggir pantai, hingga suatu hari diselamatkan oleh pria bernama Domba (Zainal Abidin Domba).

BACA JUGA : Era Kebangkitan Spice Girls Tahun 90an, Siapa yang Rindu?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya