
Warga ke luar rumah dengan naik perahu rakit yang dibuat secara swadaya menggunakan rangkaian kayu yang diikat dengan jerigen.
BACA JUGA: Sejumlah Wilayah Jakarta Banjir Akibat Hujan Deras
Selain akibat elevasi lahan perumahan yang rendah, kata dia, banjir juga dipicu kondisi saluran air yang tidak berfungsi optimal.
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News