Perjalanan Menjumpai Tuhan: Keberagaman Agama Prinsip Humanisme

Perjalanan Menjumpai Tuhan: Keberagaman Agama Prinsip Humanisme - GenPI.co
Agama sebagai kisah pengalaman hidup. Foto: GenPI.co

GenPI.co - Buku adalah gudangnya segala ilmu pengetahuan. Karena, dengan membaca buku dapat memperluas wawasan dari segala hal.

Seperti Buku "Perjalanan Menjumpai Tuhan: Bunga Rampai Refleksi Agama" yang mengulas lebih jauh keberagaman agama dengan prinsip humanisme.

Novel Rumah Lebah: Misteri Teror Kepribadian Sang Ibu

Buku ini terbit pada tahun 2015 lalu adalah karya dari mahasiswa Universitas Pembangun Jaya dalam program kuliah agama. Yakni dengan lebih menekankan pada aspek learning experiences.

Hal itu untuk mengulas lebih jauh bahwa agama dihayati sebagai pengalaman hidup. Tentunya setiap orang bisa belajar dari pengalaman yang sudah dilalui.

Setelah itu bisa merefleksikannya dalam kehiudpan nyata. Tentunya demi meningkatkan kemaslahatan semua manusia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya