Rahajeng Rahina Saraswati Trending, Maknanya Ternyata Luar Biasa

Rahajeng Rahina Saraswati Trending, Maknanya Ternyata Luar Biasa - GenPI.co
Umat Hindu merayakan hari raya Saraswati. Foto: Antara

Setelah itu mereka melanjutkan sembahyang ke pura. Di Bali, pura yang menjadi favorit adalah Jagatnatha.

Semua buku, lontar, pustaka, dan alat tulis di perkatoran, rumah, maupun sekolah ditaruh di suatu tempat untuk dilakukan upacara.

“Ada mitos pada hari Saraswati tidak diperbolehkan untuk menulis dan membaca,” demikian tulis Pemkab Buleleng.

Dalam legenda yang dipercayai umat Hindu, Saraswati digambarkan sebagai dewi atau istri Brahma.

BACA JUGA: Umat Hindu Rayakan Galungan dan Kuningan, Simak 5 Fakta Ini

Saraswati adalah Dewi Pelindung, Pelimpah Pengetahuan, Kesadaran, dan Sastra. (*)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya