
Juru Bicara Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Achmad Yurianto mengatakan, ada 19 provinsi yang melaporkan pasien positif covid-19 di bawah sepuluh orang.
“Sedangkan nol kasus positif terinfeksi virus SARS-CoV-2 terjadi di sembilan provinsi,” kata Yurianto.
Sembilan provinsi itu adalah Aceh, Bangka Belitung, Bengkulu, Jambi, Kepulauan Riau, Sumatera Barat, Sulawesi Tengah, Papua Barat, dan Nusa Tenggara Timur.
BACA JUGA: 41 Pedagang Positif Corona, Pasar Cempaka Putih Tutup
Di sisi lain, pasien yang meninggal bertambah 50 kasus. Dengan demikian, warga yang mengembuskan napas terakhir akibat virus corona berjumlah 3.656. (ant)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News