Efek Makan Makanan Pedas Sama Seperti Rasa Panas Akibat Kerokan

Efek Makan Makanan Pedas Sama Seperti Rasa Panas Akibat Kerokan - GenPI.co
Efek Makan Makanan Pedas Sama Seperti Rasa Panas Akibat Kerokan. Foto: Hellosehat

GenPI.co - Kebanyakan orang berpikir soal sengatan dari makanan pedas sebagai bentuk dari suatu rasa seperti asin, manis, asam.

Padahal, pengalaman sensorik sebenarnya terkait tapi sangat berbeda. Hal itu “menyalakan” saraf-saraf lidah dengan cara yang sama.

BACA JUGARagam Ekspresi Saat Makan Pedas Berdasarkan Golongan Darah

Namun sistem nyeri yang dipicu oleh capsaicin ada di sekujur tubuh, sehingga Anda bisa mendapatkan efek gerah di setiap centimeter lekuk tubuh Anda.

Sebagai perbandingan: beberapa obat gosok mengandung senyawa yang sama-sama dapat merangsang perubahan suhu di kulit.

Menthol bertindak dalam banyak cara yang sama seperti capsaicin, tetapi dalam kasus ini, merangsang serabut saraf yang bertugas mengenali suhu dingin, bukan serabut saraf untuk suhu panas.

Inilah sebabnya mengapa produk yang mengandung menthol memiliki nama seperti ‘Icy Hot’, mentol merangsang kedua reseptor panas (nyeri) dan dingin, mengirimkan otak sinyal yang benar-benar ambigu. 

Perbedaan ini menjelaskan mengapa tidak ada kebingungan bagi tubuh untuk mendeteksi mana yang merupakan stimulasi menthol dan mana stimulasi capsaicin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya