BACA BUKU

The Architecture of Love: Saat Masa Lalu Tak Henti Membayangi

The Architecture of Love: Saat Masa Lalu Tak Henti Membayangi - GenPI.co
Novel The Architecture of Love. Foto: Medium

Tanpa disadari, perasaan tak biasa tumbuh di antara mereka. Namun, perasaan itu berbenturan dengan masa lalu yang menorehkan luka di hati mereka.

Selain kisah percintaan, novel The Architecture of Love ini juga bercerita  tentang berbagai tempat menarik di New York. Penulis menyajikan cerita dengan bahasa sederhana yang mudah dimengerti. 

Cerita yang disajikan juga sangat menguras emosi pembaca. Pilihan kata yang tepat,  juga membuat pembaca ikut merasa sedih, senang, dan juga kesal saat membaca novel ini. 

BACA JUGA: Novel #Berhentidikamu, Kisah Menemukan Cinta Sejati

Lalu bagaimana kisahnya berlanjut? Agar lebih menyenangkan, ada baiknya kamu mencari tahunya sendiri. Selamat membaca! (*)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya