Habib Rizieq Semprot Pentolan KAMI

Habib Rizieq Semprot Pentolan KAMI - GenPI.co
Habib Rizieq Shihab. FOTO: Antara

Dalam konstruksi pemikiran revolusioner, keterbelahan ilmu sosial berbasis sumber ilmu, pernyataan Habib Rizieq tersebut menempatkan Syahganda pada posisi "Kiri Radikal".

Sebaliknya, jika pemikiran radikal bersumber pada ilmu agama, maka akan dikatagorikan "Kanan Radikal".

Salah seorang teman Syahganda yang juga aktivis KAMI, Abdullah Rasyid, ketika dimintai pendapatnya terkait posisi Syahganda tersebut, mengatakan, hal itu tidak dipersoalkan.

Menurutnya, selama pemikiran tersebut berguna bagi rakyat, maka pemikiran tersebut menjadi semangat yang hidup didalam masyarakat kita.

BACA JUGA: Ngeri, Amien Rais Beberkan Cukong yang Mendanai Partai Ummat

Namun, di sisi lain, Rasyid menambahkan, dirinya memiliki harapan yang sama seperti Habib Rizieq agar Syahganda mampu menggali ilmu-ilmu berbasis Ketuhanan Yang Maha Esa. “Khususnya selama waktunya di penjara,” ujar Rasyid. (*)
 

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya