
“Benar, dua grup K-POP (Korean POP) sedang ada di Indonesia, yakni Super Junior dan TVXQ. Mereka hadir untuk membuat konten, pengambilan gambar, video analog trip K-Pop Star, film, juga vlog. Tujuannya untuk kepentingan Youtube Channel dan Program TV mereka, yang akan ditayangkan September 2019,” ujarnya.
Suju dan TVXQ akan mempromosikan destinasi wisata Indonesia, terutama yang ada di Bali dan Yogyakarta.
Baca juga: Super Junior dan TVXQ Bakal Promosikan Pesona Indonesia Di Kancah Dunia
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News