Menristek Bambang: Selama Ini Kita Terkecoh

Menristek Bambang: Selama Ini Kita Terkecoh - GenPI.co
Menristek/Kepala BRIN Bambang Brodjonegoro. Foto: Ricardo/JPNN.com/GenPI.co

Oleh karena itu, riset dan pengembangan keanekaragaman hayati untuk memproduksi bahan baku obat dan imunomodulator harus digenjot.

“Selama ini kita terkecoh seolah obat itu buatan Indonesia. Obat produk akhirnya betul buatan Indonesia, tetapi bahan bakunya yang kimia itu 95 persen impor,” kata Bambang.

BACA JUGA: Menristek: Mutasi Corona Tidak Ganggu Pengembangan Vaksin

Dia mengakui tahapan-tahapan untuk sampai ke produk obat yang berkualitas dan memiliki izin edar tidak mudah.

Oleh karena itu, kegiatan tinjauan sistematis, studi bioinformatika, dan uji klinis harus dilakukan. (ant)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya