JUMAT HEBAT

Bangga! Senam Poco-poco Masuk Rekor Dunia

Bangga! Senam Poco-poco Masuk Rekor Dunia - GenPI.co
Senam poco-poco (foto: Seketariat Kabinet)

GenPI.co - Poco-poco merupakan salah satu senam dan tarian yang diiringi oleh lagu yang dibuat oleh Arie Sapulette. 

Pada awalnya, tarian poco-poco hanya dikenal di kalangan lingkungan TNI dan Polri sebagai gerakan senam.

BACA JUGAMelongo! 2 Orang Ini Koleksi Tumbler dan Mug Starbucks dari Dunia

Seiring berjalannya waktu, poco-poco mulai dikenal dan disukai kalangan masyarakat. 

Siapa sangka, rupanya senam poco-pocp ini beberapa waktu lalu memecahkan rekor dunia, dengan label 'The Largest Poco-Poco'.

Acara tersebut yang digelar di Monas, Jakarta Pusat. Acara ini diikuti oleh 65.000 peserta, dan 1.500 instruktur.

BACA JUGARekor! China Buat Boneka Beruang Mawar Raksasa di Nikahan Massal

Dalam penyelenggaraan goyang poco-poco terbesar tersebut turut dihadiri oleh Presiden Joko Widodo yang didampingi dengan Ibu Negara Iriana Joko Widodo.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya