Lokal Keren Jatim Dibuka, BRI Dorong UMKM Go Global

Lokal Keren Jatim Dibuka, BRI Dorong UMKM Go Global - GenPI.co
Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Direktur Utama BRI Sunarso, Menteri BUMN Erick Thohir, dan Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa dalam pembukaan pameran virtual Lokal Keren Jatim. Foto: Zoom

UMKM di marketplace, podcast, dan lelang produk.

“Kami berharap event ini makin bisa menumbuhkembangkan bisnis UMKM serta mendorong UMKM untuk go global dan memiliki daya saing di tingkat internasional,” ujar Sunarso.

Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengapresiasi Kementerian BUMN, BRI, Pemerintah Provinsi Jatim, Wings Food, Jaya Board, dan e-commerce yang mendukung pameran Lokal Keren Jatim.

BACA JUGA:  BRI Gelar Pameran Virtual Lokal Keren Jatim demi Majukan UMKM

“Saya melihat semangat Bangga Buatan Indonesia konsisten hadir bagi UMKM. Ini menjadi semangat kita keluar dari situasi pandemi covid-19,” kata Luhut.

Luhut juga meyakini produk-produk UMKM Jawa Timur memiliki kualitas premium.

BACA JUGA:  4 Cara Mudah Buka Rekening BRI Simpedes, Nggak Ribet

“Mari kita dukung para artisan lokal untuk menjadi brand ambassador produk dari daerah yang kita cintai ini,” ucap Luhut.

Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan, pihaknya selalu siap dan konsisten menggelar kegiatan Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia.

BACA JUGA:  Guncang Twitter, #LokalKerenJatim Trending Topic Nomor 1

Pihaknya juga mendorong penggunaan produk lokal serta menikmati karya kreatif anak bangsa.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya