Realme Serahkan Donasi Hasil Penjualan GT 2 Pro

Realme Serahkan Donasi Hasil Penjualan GT 2 Pro - GenPI.co
Penyerahan donasi hasil penjualan pre-order realme GT 2 Pro. (dok pribadi)

“Saya harap melalui sosialisasi pemilihan sampah ini, anak muda bisa menjadi lebih sadar untuk memilah sampah agar bisa diolah secara maksimal," katanya.

Di tempat terpisah, realme juga melakukan aksi bersih-bersih aliran sungai di Bogor bersama Komunitas Peduli Ciliwung.

Suparno Jumar dari Komunitas Peduli Ciliwung, mengatakan kondisi Sungai Ciliwung makin mengkhawatirkan karena banyak masyakarat yang membuang sampah di sungai tersebut.

BACA JUGA:  Ucapan Dewi Perssik Menggelegar, Nikita Mirzani siap-siap Saja

“Semoga dengan adanya kegiatan bersih-bersih aliran sungai ini, Sungai Ciliwung menjadi lebih bersih," ujarnya.

Realme sendiri berkomitmen untuk melanjutkan visi keberlanjutan "Leap to Greener" untuk smartphone mereka pada tahun 2025 dan seterusnya.

BACA JUGA:  Maret 2022, Jumlah Penumpang MRT Naik Drastis

Realme akan melakukan upaya komprehensif untuk mencapai target “Double Zero” yaitu mewujudkan emisi nol karbon bersih dalam operasi perusahaan dan nol limbah. (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya