Soal Perang Tarif AS-China Diprediksi Masih Bayangi Gerak IHSG

Soal Perang Tarif AS-China Diprediksi Masih Bayangi Gerak IHSG - GenPI.co
Bursa Efek Indonesia (foto: Antara)

GenPI.co— PT Pilarmas Investindo Sekuritas memperkirakan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Rabu (28/8/2019) bergerak di kisaran 6.265-6.323.

“Secara teknikal, kami melihat saat ini IHSG memiliki peluang bergerak menguat cenderung terbatas dan di-trading-kan pada level 6.265-6.323,” kata Maximilianus Nico Demus, Direktur Research & Investment PT Pilarmas Investindo Sekuritas dari riset hariannya, Rabu (28/8/2019).

Baca juga:

IHSG Lari Kencang Guys, Ini Penyebab Utamanya!

Kegelisahan Pasar Terkikis, Kurs Tengah Menguat ke Rp14.235/Dolar

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya