Wow! DKI Gelar Sayembara Desain Bundaran HI Berhadiah Rp 225 Juta

Wow! DKI Gelar Sayembara Desain Bundaran HI Berhadiah Rp 225 Juta - GenPI.co
Bundaran HI (foto: jpnn.com)

 

Serta adanya Stasiun MRT Jakarta yang tepat berada di sisi utara Bundaran Hotel Indonesia.

Dikemukakan sejarah morfologi terbentuknya Bundaran Hotel Indonesia ini sangat mendukung destinasi pariwisata. 

Sementara, kawasan Bundaran HI saat ini belum mendukung aksesibilitas, kenyamanan dan keamanan bagi publik. 

Sayembara desain prasarana ruang publik di Kawasan Bundaran HI akan memberikan hadiah Rp 225 juta bagi pemenang pertama, Rp 100 juta untuk juara dua, dan peringkat ketiga mendapat Rp 75 juta.

Berikut tahapan pendaftaran mengikuti sayembara:

4-11 Oktober 2019: Pendaftaran dan pemasukan berkas admisnitasi sayembara melalui info@sarana-jaya.co.id.

11-13 Desember 2019:  Batas memasukkan karya atau desain, dan pengumuman peserta lolos nominasi

30-31 Januari 2020: Presentasi karya atau desain nominator serta penetapaan dan pengumuman pememang

Adanya sayembara desain pembangunan fasilitas prasarana ruang publik di Kawasan Bundaran Hotel HI, disambut positif Ketua Umum Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Ahmad Djuhara.

“Sayembara bagus, (untuk) mencari (desain) terbaik,” kata Ahmad Djuhara kepada GenPI.co, Senin (7/10/2019).

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya