
GenPI.co - Harga emas Antam tak berubah atau stagnan pada hari ini, Jumat (28/11/2019), di saat masyarakat di Amerika Serikat (AS) libur Thanksgiving 28 November dan Black Friday 29 November.
Harga emas di dalam negeri biasanya mengikuti pergerakan di pasar global, salah satunya di Bursa Comex yang ada di AS.
Pada perdagangan hari ini, Jumat (29/11/2019), Antam menjual emas kepingan seberat 1 gram dengan harga Rp 744.000/gram.
BACA JUGA: Libur Thanksgiving, Reaksi Emas Cuma Tipis atas Tekenan Trump
Untuk pembelian kembali (buyback) harga emas Antam pada hari ini juga stagnan di Rp 659.500/gram.
BACA JUGA: Trump Teken RUU HAM dan Demokrasi, China Mulai Bereaksi
Berikut rincian harga emas batangan Antam di Butik Logam Mulia Pulo Gadung, dikutip dari laman logam mulia, Jumat (29/11/2019) pukul 08.08 WIB (gram-rupiah):
0,5-396.500
1-744.000
2-1.437.000
3-2.134.000
5-3.540.000
10-7.015.000
25-17.430.000
50-34.785.000
100-69.500.000
250-173.500.000
500-346.800.000
1.000-693.600.000 (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News