
GenPI.co - Pemerintah dibawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi) menunjukkan kinerja yang cemerlang.
Hal ini ditunjukkan dengan rilis angka penduduk miskin di Indonesia pada September 2019 yang mengalami penurunan.
Badan Pusat Statistik (BPS) merilis persentase penduduk miskin di Indonesia pada September 2019 turun dibandingkan Maret 2019.
Dilansir dari laman BPS, persentase penduduk miskin pada September 2019 sebesar 9,22 persen. Angka ini turun 0,19 persen dibandingkan Maret 2019 atau 0,44 persen terhadap September 2018.
BACA JUGA: Tak Lagi Turun Gede, Harga Emas Antam Rabu 15 Januari Stagnan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News