4 Bisnis Kecil-kecilan dengan Omzet Fantastis, Coba Guys!

4 Bisnis Kecil-kecilan dengan Omzet Fantastis, Coba Guys! - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Forbes)

GenPI.co - Jika kamu bosan bekerja di sebuah perusahaan, maka ini waktu yang tepat untuk keluar dari zona nyaman dan membuat usaha sendiri.

Banyak orang bermimpi memiliki bisnis di usia muda. Apalagi di zaman yang serba digital ini, tentu dipermudah dengan sistem pemasaran lewat aplikasi mobile.

Namun, untuk bisa memulai dan bertahan di bisnis ini tidak mudah. Kamu harus menentukan strategi pasar serta jenis usaha yang potensial. 

Jangan sampai ketika kamu sudah memiliki modal yang cukup, tetapi justru salah perencanaan. 

BACA JUGA: Mahasiswi Cantik Ubah Jengkol Jadi Sabun Mandi, Baunya Kayak Apa?

Kamu bisa memulai dengan 4 jenis usaha atau bisnis kecil-kecilan, tapi bisa mendapatkan omzet yang menjanjikan. Simak ulasannya, dilansir dari berbagai sumber.

1. Sewa pakaian dan aksesori

Kalau memiliki minat serta bakat dalam bidang fesyen, kamu bisa memikirkan untuk membuka usaha layanan sewa pakaian dan aksesorinya. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya