Raup Untung Saat Pandemi, Industri Game Laris Manis

Raup Untung Saat Pandemi, Industri Game Laris Manis - GenPI.co
Andre Surya, animator asal Jakarta. Foto: Instagram/@andresuryaesda

Saat ini, studio Enspire yang didirikan Andre sedang menjalankan proyek animasi berupa miniseri.

Selain itu, ia juga sedang mengerjakan proyek animasi anak-anak asal Korea, Pororo The Little Penguin dan Tayo The Little Bus.

“Jadi kami kan lagi mengerjakan miniseri, dan itu selama corona tetap jalan terus,” kata Andre.

Menurut Andre, industri game justru menjadi salah satu industri yang diuntungkan akibat pandemi.

Sebab, orang-orang menjadi semakin sering bermain game selama masa karantina akibat pandemi covid-19.

BACA JUGAEdukasi Anak-anak Soal Pandemi Covid-19 Melalui Animasi Bergambar

“Malah kalau saya perhatiin ya, industri game ini sahamnya justru naik selama corona. Mungkin karena orang-orang jadi makin rajin main game ya,” papar Andre. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya