Sampai Gemetar Lihat Angkanya! Harga Emas Antam Naiknya Menggila

Sampai Gemetar Lihat Angkanya! Harga Emas Antam Naiknya Menggila - GenPI.co
Emas batangan 24 karat (foto: money control)

21 Juli: 1.843
20 Juli: 1.817
17 Juli: 1.810
16 Juli: 1.800
15 Juli: 1.813

Emas melonjak ke harga tertinggi dalam sembilan tahun terakhir, dipicu aksi jual dolar AS dan ekspektasi peningkatan stimulus untuk membantu pemulihan ekonomi yang dilanda pandemi.

"Dolar AS telah turun, karena dunia terlihat sedikit lebih baik," kata Bart Melek, Kepala Strategi Komoditas di TD Securities dikutip dari Antara.

Diketahui, dolar AS merupakan saingan safe-haven untuk emas.

Berikut rincian harga emas batangan Antam di Butik Logam Mulia Pulo Gadung, Jakarta Timur, dikutip dari laman logam mulia Rabu (22/7/2020) pukul 08.51 WIB (gram-rupiah):

0,5-521.000
1- 982.000
2-1.904.000
3-2.831.000
5-4.690.000
10-9.315.000
25-23.162.000
50-46.245.000
100-92.412.000
250-230.765.000
500-461.320.000
1.000-922.600.000 (*)

Mas Gibran Jadi Maju Pemilihan Wali Kota?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya