
Saat ini sudah ada BRI Digital Saving yang bisa digunakan masyarakat untuk membuka rekening di BRI.
Dengan demikian, calon nasabah tidak perlu lagi ke kantor cabang BRI ketika ingin membuka rekening.
Waktu yang diperlukan untuk membuka rekening melalui BRI Digital Saving pun sangat cepat.
“Paling hanya dibutuhkan waktu sekitar sepuluh menit,” tambah Wahyudi.
BACA JUGA: Gelar BritAma FSTVL, BRI Target Raup Rp 2,1 Triliun
Cara lain yang digunakan BRI untuk mewujudkan targetnya ialah memaksimalkan kampanye di berbagai platform. (*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News