Total Realisasi Investasi di Jawa Barat Menyentuh Rp 57,9 Triliun

Total Realisasi Investasi di Jawa Barat Menyentuh Rp 57,9 Triliun - GenPI.co
Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Jabar, Noneng Komara Nengsih (tengah) dalam acara Road to Indonesia Investment Day di Hotel Savoy Homann, Kota Bandung, Selasa (29/9/2020). Foto: Humas Jabar

Terlebih indeks kepuasan investor berinvestasi di Jabar terus meningkat. 

"Kami mendapatkan predikat A atau prima dari kementerian untuk pelayanan investasi. Mudah-mudahan ini dapat membangun kepercayaan investor kepada Jabar," ucapnya. 

BACA JUGADukung Pemulihan Ekonomi, Bank Indonesia Jabar Beri Rekomendasi

Pemerintah Provinsi Jabar terus bekerja keras untuk menciptakan iklim investasi yang kondusif. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya