Seri iPhone 12 Resmi Dirilis, Ini Spesifikasi & Bocoran Harganya

Seri iPhone 12 Resmi Dirilis, Ini Spesifikasi & Bocoran Harganya - GenPI.co
iPhone 12. Foto: apple.com

iPhone 12 Pro Max

iPhone 12 Pro Max memiliki layar yang paling besar diantara seri iPhone 12 lainnya, yakni berukuran 6,7 inci.

Smartphoe ini memiliki tiga kamera belakang dengan lensa wide 12 MP, lensa telephoto 12MP dengan 12 x digital zoom dan lensa ultra wide 12 MP. Sementara untuk kamera depannya berlensa 12 MP.

iPhone 12 Pro storage 128 GB dijual seharga US$1.099 atau setara Rp 16,3 juta, dan storage 256 GB dijual seharga US$1.199 atau sekitar Rp 17,8 juta.

Untuk kamu yang berminat untuk membeli smartphone terbaru dari Apple ini, harap bersabar dulu.

Sebab, pre-order untuk seri iPhone 12 dan iPhone 12 Pro baru akan dimulai pada 16 Oktober 2020 dan akan dijual secara resmi pada 23 Oktober 2020.

BACA JUGASedang Incar iPhone SE 2020? Sudah Bisa Dipesan Loh! 

Sementara, pre-order untuk seri iPhone 12 Mini dan iPhone 12 Pro Max baru akan dimulai pada 6 November 2020 dan akan dijual secara resmi pada 13 November 2020. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya