IHSG Injak Rem, Analis Saham Beberkan 2 Penyebab Utama

IHSG Injak Rem, Analis Saham Beberkan 2 Penyebab Utama - GenPI.co
Bursa Efek Indonesia (foto: Antara)

“Pemilu (Pilpres) AS (Amerika Serikat) yang berlangsung dengan sangat ketat membuat market bersikap hati-hati,” kata Nafan kepada GenPI.co, Rabu (4/11/2020).

Lainnya, ujar dia, kalangan investor menantikan pengumuman pertumbuhan ekonomi (GDP) Indonesia di kuartal III/2020 yang akan dirilis besok.

“GDP Q3 Indonesia diproyeksikan masih minus, sehingga akan tergolong dalam kategori resesi,” ujar Nafan.

Berikut pergerakan saham LQ 45 yang harganya paling melejit  (top gainers) dan menjadi jawara hari ini, serta saham yang harganya tertekan (top losers) pada penutupan perdagangan Rabu (4/11/2020):

Saham top gainer (rupiah/saham, persentase kenaikan):

SMGR 9.125, +2,24
ACES 1.575, +0,64
ICBP 9.775, +0,51
TOWR 985, 0,00
JPFA 1.065, 0,00

Saham top loser (rupiah/saham, persentase penurunan):

SRIL 214, -5,31
BMRI 5.700, -5,00
CTRA 785, -4,27
INKP 8.900, -4,04
TKIM 6.175, -3,89

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya