Kenaikan IHSG Tak Terlalu Joss, Analis Saham Beberkan Penyebabnya

Kenaikan IHSG Tak Terlalu Joss, Analis Saham Beberkan Penyebabnya - GenPI.co
Bursa Efek Indonesia (foto: Antara)

GenPI.co - Kenakan indeks harga saham gabungan (IHSG) tak terlalu joss pada perdagangan awal pekan ini.

IHSG pada penutupan perdagangan Senin (9/11/2020) naik.20,48 atau 0,38 persen menjadi 5.356,01

BACA JUGANgeri Ramalan Gerak Logam Mulia, Harga Emas Antam Kembali Ngegas

Gerak IHSG:

9 November: 5.356
6 November: 5.335
5 November: 5.260
4 November: 5.105
3 November: 5.159

Adapun IHSG menguat di saat investor asing lanjut melakukan aksi beli bersih (net buy). Pada hari ini sebesar Rp 190 miliar.

Analis Binaartha Sekuritas Nafan Aji Gusta Utama mengatakan penguatan IHSG menguat, tapi tak se-joss perdagangan Jumat (6/11/2020), karena dipengaruhi beberapa hal.

"Penguatan IHSG yang tidak terlalu signifikan, (karena) perpanjangan PSBB transisi di ibu kota, dah hasil perilisan IKK yang dibawah ekspektasi pasar, yakni di angka 79," kata Nafan kepada GenPi.co, Senin (9/11/2020)..

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya