Kenapa Harga Bitcoin Moncer Banget? JP Morgan Beri Jawaban Beda

Kenapa Harga Bitcoin Moncer Banget? JP Morgan Beri Jawaban Beda - GenPI.co
Ilustrasi. Sejumlah analis sepakat jika ETF membuat harga Bitcoin moncer banget. Namun ahli strategi JP Morgan Chase beri jawaban beda (Foto: GenPi.co)

Berkurangnya minat setelah minggu pertama setelah peluncuran Purpose Bitcoin ETF (BTCC) di Kanada, bisa menjadi pertanda hype awal seputar BITO juga bisa memudar setelah seminggu.

Seperti diketahui, ETF Bitcoin Futures-linked pertama di Amerika Serikat, ETF Strategi Bitcoin ProShares mulai diperdagangkan di New York Stock Exchange pada Selasa, dengan harga pembukaan 40 dolar per saham.

Dengan adanya ETF Bitcoin Futures memungkinkan investor untuk memiliki eksposur langsung ke kripto berjangka di pasar yang diatur. (*/wartaekonomi)

BACA JUGA:  Harga Bitcoin Selangkah Lagi Cetak All Time High - Ini Penguatnya

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya