Sedih, Harga Bitcoin Sore Ini Anjlok ke Rp 549 Juta

Sedih, Harga Bitcoin Sore Ini Anjlok ke Rp 549 Juta - GenPI.co
Ilustrasi trader bermain mata uang kripto (cryptocurrency). Foto: Asep Wahyudin/GenPI.co

Sebagai informasi, memanasnya invasi Rusia ke Ukraina memberi pengaruh besar ke pasar aset kripto.

Bahkan, pemerintah Ukraina menyerukan kepada para komunitas aset kripto untuk menyumbangkan mata uang digital ini untuk mengadang invasi Rusia.

Jumlah donasi ke Ukraina bukan main besarnya, yaitu mencapai USD 10 juta yang diterima melalui Bitcoin, Ethereum hingga Tether.

BACA JUGA:  Aset Kripto Bernyali, Tidak Takut Perang Rusia dan Ukraina

Berikut selengkapnya harga 10 aset kripto kapitalisasi besar sore ini:

-Bitcoin USD 38.455 atau Rp 549 juta (-0,68 persen)

BACA JUGA:  Kripto Digoyang Invasi Rusia, Tokocrypto Malah Imbau Membeli Aset

-Ethereum USD 2.638 atau Rp 37,72 juta (-3,32 persen)

-Binance Coin USD 367 atau Rp 5,16 juta (-0,77 persen)

BACA JUGA:  Perang Rusia dan Ukraina, Saatnya Borong Aset Kripto

-XRP USD 0,72 atau Rp10.296 (-1,96 persen)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya