Bocoran Gerak Kripto, Bitcoin ke USD 38 Ribu, Terra Top Gainer

Bocoran Gerak Kripto, Bitcoin ke USD 38 Ribu, Terra Top Gainer - GenPI.co
Bocoran gerak kripto, Bitcoin ke USD 38 ribu, Terra top gainer. Foto: Coingape

Dalam 24 jam terakhir, volume perdagangan aset kripto global melonjak 2,45 persen menjadi USD 90,97 miliar.

Dominasi Bitcoin (BTC) kembali mencatatkan kenaikan dengan menguat 0,17 persen menjadi 42,50 persen.

Dari sisi harga, koin tertua itu menguat 1,90 persen menjadi USD 38.755.

BACA JUGA:  Rekomendasi Kripto: Koin Metaverse HERO Moncer, Layak Koleksi

Selanjutnya, aset kripto dengan market cap terbesar kedua, yaitu Ethereum (ETH) naik 2,08 persen menjadi USD 2.824.

Binance Coin (BNB) tercatat juga menguat dengan naik 1,19 persen menjadi USD 388.

BACA JUGA:  Bocoran Gerak Kripto, Bitcoin Turun Lagi, Solana Terjun Bebas

Dari daftar 10 teratas berdasarkan kapitalisasi pasar, Terra (LUNA) menjadi top gainer dengan terangkat 5,09 persen menjadi USD 83,82.(*)

 

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya