Mal Pelayanan Publik Sarana Pemerintah Melihat Potensi Investasi Daerah

Mal Pelayanan Publik Sarana Pemerintah Melihat Potensi Investasi Daerah - GenPI.co
Ranah Minang terus menunjukkan progres dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik, termasuk kemudahan mengurus perizinan. Foto: Kemenpan RB

Dia mengatakan iklim investasi yang kondusif seperti adanya kepastian hukum, stabilitas politik dan jaminan keamanan, kebijakan pemerintah yang pro investasi, serta tersedianya sarana prasarana yang memadai menjadi factor utama yang dapat meningkatkan calon investor.

“Hal ini tentunya perlu menjadi perhatian khusus bagi Pemerintah Provinsi Sumatra Barat,” ujarnya.

Sejauh ini, Sumatra Barat telah menghadirkan empat MPP, yakni MPP Kota Padang, MPP Kota Payakumbuh, MPP Kota Pariaman, dan MPP Kota Bukittinggi.

BACA JUGA:  Honorer Bertemu Pejabat KemenPAN-RB, Pulang Bawa Informasi Ini

“Dengan bertambahnya jumlah MPP yang beroperasional di Sumbar, diharapkan dapat meningkatkan kinerja PTSP dan mendorong kemudahan berusaha di daerah sehingga mampu menjadi daya ungkit bagi pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat,” pungkasnya. (*)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya