5 Fakta Penting Sejarah Lagu Ibu Kita Kartini, No. 5 Misterius!

5 Fakta Penting Sejarah Lagu Ibu Kita Kartini, No. 5 Misterius! - GenPI.co
Pahlawan Nasional R.A. Kartini. Foto: GenPI.co

Lagu Ibu Kita Kartini diciptakan oleh Wage Rudolf Soepratman atau lebih dikenal WR Supratman. 

Saat itu, Supratman yang juga hadir dalam Kongres Wanita Indonesia, penasaran dan mempelajari lebih jauh mengenai sosok Kartini. 

Kemudian, ia menciptakan lagu untuk Kartini, agar perempuan Indonesia dapat mengenal dan mengenang jasa-jasanya.

3. Berjudul asli 'Raden Ajeng Kartini'

Rupanya, lagu Ibu Kita Kartini bukanlah judul yang asli. 

Dalam naskah asli yang dituliskan WR Soepratman, lagu tersebut berjudul 'Raden Ajeng Kartini'.

4. Pernah mengalami perubahan lirik

Selain perubahan judul, lagu Ibu Kita Kartini juga sempat mengalami perubahan lirik. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya