Review Film Horor Indonesia: Menjelang Ajal Bikin Jantung Mau Copot

Review Film Horor Indonesia: Menjelang Ajal Bikin Jantung Mau Copot - GenPI.co
Film horor Menjelang Ajal akan ditayangkan di bioskop Indonesia mulai 30 April 2024. Foto: Antara/HO/Rapi Films

GenPI.co - Film horor Menjelang Ajal akan ditayangkan di bioskop Indonesia mulai 30 April 2024.

Karya yang digarap Sutradara Hadrah Daeng Ratu itu menawarkan cerita yang sangat mencekam kepada para penonton.

Film Menjelang Ajal bercerita tentang ibu bernama Sekar yang berusaha menghidupi tiga anaknya sendirian.

BACA JUGA:  Film 'Godzilla x Kong: The New Empire' Raih Pembukaan Box Office Senilai USD 80 Juta

Sekar diceritakan membuka warung makan untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. 

Petaka datang ketika barang dagangan yang dijual Sekar selalu basi setelah makanan dihidangkan.

BACA JUGA:  Im Siwan dan Park Gyu Young Bintangi Film Mantis

Sekar lantas menemui dukun bernama Mak Ambar yang sudah memasang pelaris di warung makannya.

Namun, Mak Ambar ternyata telah meninggal dunia. Sejak itu, jin yang selama ini menolongnya menuntut nyawa hingga Sekar kerasukan sertiap malam. 

BACA JUGA:  Prilly Latuconsina Dorong Kolaborasi agar Film Indonesia Makin Maju

Ketiga anaknya berusaha untuk mengobati, tetapi upaya itu malah mengancam nyawa mereka sekeluarga.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya