4 Kebiasaan Buruk Orang Tua yang Bisa Menurun ke Anak, Catat!

4 Kebiasaan Buruk Orang Tua yang Bisa Menurun ke Anak, Catat! - GenPI.co
Ilustrasi:  Parents

GenPI.co - Tanpa disadari sikap dan kebiasaan orang tua akan menjadi contoh bagi sang anak. Oleh karenanya penting untuk membiasakan diri bersikap baik di depan maupun di belakang si buah hati.

Sebaliknya, ada beberapa sikap yang bagi orang dewasa terlihat wajar tetapi justru tidak baik bagi perkembangan anak. Jika diteruskan maka kebiasaan ini bisa saja menurun pada anak.

Penasaran? yuk simak 4 ulasannya seperti dilansir dari berbagai sumber:

BACA JUGAAgar Anak Patuh dengan Perkataan Orang Tua, Lakukan 4 Cara Ini

1. Selera humor

Apa pun yang dilakukan orang tua di depan anak haruslah berhati-hati. Pasalnya, anak kecil adalah peniru yang baik sehingga apapun bisa dia contoh dari orang terdekatnya. 

Selain tidak bertengkar di depan anak, tidak ada salahnya kamu menjaga omongan walau sedang bercanda dengan pasangan. Bahasa yang awalnya tidak dia mengerti anak di ikuti sekali pun tak baik.

2. Berbohong

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya