4 Tipe Pria Toxic yang Jarang Disadari, Kenali dan Tinggalkan!

4 Tipe Pria Toxic yang Jarang Disadari, Kenali dan Tinggalkan! - GenPI.co
Ilustrasi: Vixen Daily

Seharusnya sebagai laki-laki ia harus membuat kamu tetap tenang dan membantu untuk memberikan kedamaian pada pikiranmu, bukan sebaliknya.

Membandingkan dengan mantan

Jika ia terus-menerus membandingkan kamu dengan mantan pacarnya, maka ia layak dilepaskan. Ia tidak berhak membandingkanmu dengan orang lain. Setiap manusia berbeda. Jika dia jatuh cinta padamu, dia sangat menyukai caramu. 

Jika terdapat hal yang kurang berkenan, ia harusnya mengkritik kamu dengan baik - baik. Kamu bukan objek yang harus dia bandingkan dengan yang lain.

BACA JUGASelain Jadi Pelarian, Ini 4 Risiko Pacaran dengan Playboy  

Kasar dan sering memaki

Jika pria cenderung tempramental dan sudah keluar kata-kata kasar, pastikan kamu lebih baik sendiri daripada menjalin hubungan dengannya. Tindakan seperti itu tidak pernah ditolerir dalam sebuah hubungan dan kamu tidak seharusnya melakukannya juga. 

Pertahankan harga diri di atas segalanya. Jika memanggil kamu dengan cara yang tidak masuk akal, ia tak layak untuk diperjuangkan.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya