Dilarang Baper, Ini 5 Zodiak Paling Populer di Kalangan Pria

Dilarang Baper, Ini 5 Zodiak Paling Populer di Kalangan Pria - GenPI.co
Diharap jangan baperan, lima zodiak ini memang dikenal populer di mata para pria. (foto: pixabay)

Sikapnya yang santai dan dewasa ini yang membuat banyak pria nyaman berteman dengan Aquarius, bahkan tidak jarang yang berkembang menjadi perasaan romantis.

2. Aries

Aries memiliki jiwa petualang, mereka tidak takut untuk melakukan hal-hal baru, mereka juga tidak mudah terbawa perasaan.

BACA JUGA:  Minum Air Rebusan Pandan, Khasiatnya Sungguh Mujarab

Oleh karena itu, mereka juga tidak canggung berada di sekeliling pria, sehingga mudah dekat dengan teman-teman pria.

3. Libra

BACA JUGA:  Selingkuh Jadi Hobi, 4 Zodiak Ini Dikenal Punya Rayuan Maut

Libra memiliki sifat yang easy going dan santai, hal ini membuat mereka menjadi teman yang asik diajak berbincang baik dengan sesama wanita atau pria.

Sehingga, tidak perlu heran jika Libra dikelilingi oleh teman-teman pria.

BACA JUGA:  Menjelang Akhir Pekan, Rezeki 4 Shio Ini Menumpuk Tak Karuan

4. Sagitarius

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya