Ini Cara Membedakan Daging yang Layak dan Tidak, Jangan Keliru!

Ini Cara Membedakan Daging yang Layak dan Tidak, Jangan Keliru! - GenPI.co
Daging kurban. Foto: JPNN.com

3. Lihat dari teksturnya

Daging yang buruk memiliki tekstur keras dan lembab. Sebaliknya, daging yang berlendir atau lengket pastinya sudah terkontaminasi oleh sejenis mikroba.

4. Batas penyimpanan

BACA JUGA:  3 Cara Menyimpan Daging Kurban Agar Awet dan Tahan Lama

Banyaknya daging di kulkas membuat kita lupa untuk segera mengolahnya. Daging merah mentah bisa disimpan di lemari es hanya selama 1 hingga 2 hari saja. Namun, bisa bertahan lama di dalam freezer. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya